Teliti dan Pahami terlebih dahulu sebelum Tanda Tangan

sekitar hari rabu kemarin saya membawa teman BMI yg bermasalah ke KDEI..setelah berbicara lama akhirnya baru diketahui permasalahan teman kita berasal dari tanda tangan yang disodorkan agency ke teman kita tersebut. dia tanpa membaca dengan teliti apa yang ditandatangani tersebut.

Pembelajaran yg bisa kita ambil:
1. dalam menandatangani dokumen/pernyataan yg diajukan agency/majikan atau yang lainnya perhatikan secara teliti apa aja isi didalamnya..kalau ditulis dalam bahasa mandarin minta diterjemahkan kedalam bahasa Indonesia.
2. jangan mau menandatangani diatas kertas kosong..
3. Apabila kurang paham bisa ditanyakan kepada teman atau KDEI utk diberikan penjelasan.
ingat apabila kita sdh tandatangan..maka itu bs dijadikan bukti di persidangan surat tersebut bisa dijadikan sebagai bukti dipersidangan jadi hati2 dalam melakukan tanda tangan dokumen..
ingat semboyan ini : "Baca dengan Teliti, pahami dulu baru tanda tangan"

smg bermanfaat, tetap semangat utk masa depan yg lebih baik....

Comments

Popular posts from this blog

Usaha Kerang dan analisis usahanya

alamat penting dan kata-kata mandarin penting

GANTI MAJIKAN menurut kontrak kerja + Tips cara mengatasinya